Belajar Membuat Hello World di Bahasa Pemrograman C++


oke buka editor anda untuk mengcoding bahasa C++
kalau saya menggunakan software Dev C++, bebas mau di notepad ++,
visual studio 2012, mau visual studio 2010 C++ dan lain nya banyak
bebas mau pake yang mana juga...

baiklah saya akan menjelaskan :

1. #include <iostream> = File header yang digunakan
untuk menampilkan perintah “cout”
2. #include <conio.h> = File header yang digunakan
untuk menamplkan perintah “getch”
3. int main () { } = Fungsi utama dari program C++.
Source program ditulis diantara kurung kurawal “{}”
dan setiap fungsi diakhiri dengan semicolon “;”
4. cout<<”Hello World”; = Fungsi untuk menampilkan
tulisan . cout bisa berjalan karena terdapat
file header “iostream” . Sobat dapat coba
menghilangkan “#include <iositream>” dan lihat apa yang terjadi ?
5. getch (); = Fungsi untuk menahan program agar tidak langsung
tertutup ketika dibuka. Fungsi ini juga berjalan
bila terdapat file header “conio.h”.

liat contoh gambar di atas ya
Sebelum ngecoding seperti gambar diatas
Tulis dulu source programnya dibawah ini :

#include <iostream>
#include <conio.h>
using namespace std;
int main()
{
 cout<<"Hello Selamat Datang Di Blogger Mr.GhostGTR666";
 getch();
}

Setelah menulis souce nya, Kompile program
dengan cara Ctrl+9, save dengan ekstension .cpp,
misalnya welcome.cpp

kemudian Run Program dengan cara f10
kalau di software Dev C++ maka hasil nya akan seperti ini


mudahkan ^_^ nama juga tahap pemula hello world dulu
oke guys semoga bermanfaat untuk kalian semua
sekian dan sampai jumpa di tutorial selanjut nya

Post a Comment

0 Comments