Cara Memasang Telegram di Kali Linux, Ubuntu, Arch Keluarga GNU/Linux


Hello guys kembali lagi bersama saya Mr.gagaltotal666
kali ini saya akan share cara memasang telegram di kali linux 2.0 sana
oke langsung saja ikuti step by step nya

pertama kalian buka terminal ketikan :

" cd Desktop "
" wget https://updates.tdesktop.com/tlinux/tsetup.0.7.23.tar.xz "

kenapa cd desktop ? supaya yang kita download berada di halaman desktop
wget itu buat download file

nah jika sudah terdownload maka akan muncul di Desktop


kemudian kita Extrac here
ketikan perintah :

" tar -xvf tsetup.0.7.23.tar.xz "


"cd telegram"
" ./Telegram "


muncul telegram...


sedikit tambahan untuk di distro lain

installasi menggunakan dari repository dan snapd
di keluarga apt-get debian, ubuntu, mint dll

$ sudo apt install telegram-desktop

$ sudo apt install snapd

$ sudo snap install telegram-desktop




installasi keluarga distro Arch Linux
menggunakan paket manajemen yaourt

$ yaourt telegram-desktop

nanti akan disuruh memilih suatu package, nah pilih nomer 2
yaitu package dengan nama telegram-desktop-bin

install telegram-desktop

$ yaourt -S telegram-desktop-bin

di bagian tawaran edit PKGBUILD, pilih n saja kalau kita tidak
mengerti apa yang harus diedit.

dan pada tawaran selanjutnya :
edit telegram-desktop-bin.install? Pilih n saja kalau kita tidak
mengerti apa yang harus diedit.

pada pilihan selanjutnya :
Continue building telegram-desktop-bin? Pilih Y.

setelah sekian proses tersebut selesai, kita bisa membuka
telegram kita dengan perintah telegram-desktop.

$ telegram-desktop

installasi Telegram di distro Opensuse [opensuse.id]

installasi Telegram di distro Centos

Snap tersedia untuk CentOS 7.6+, dan Red Hat Enterprise Linux 7.6+,
dari repositori Extra Packages for Enterprise Linux (EPEL).
Repositori EPEL dapat ditambahkan
ke sistem Anda dengan perintah berikut :

$ sudo yum install epel-release

Snap sekarang dapat diinstal sebagai berikut :

$ sudo yum install snapd

Setelah diinstal, unit systemd yang mengelola soket
komunikasi snap utama perlu diaktifkan :

$ sudo systemctl enable --now snapd.socket

Untuk mengaktifkan dukungan snap klasik, masukkan berikut ini
untuk membuat tautan simbolis antara
/var/lib/snapd/snap dan /snap :

$ sudo ln -s /var/lib/snapd/snap /snap

restart sistem Anda, untuk memastikan jalur snap
diperbarui dengan benar.
untuk menginstal Telegram Desktop,
cukup gunakan perintah berikut :

$ sudo snap install telegram-desktop

sekian tips nya dari saya ^_^ semoga bermanfaat...

Sumber : [jagongoding.com] [snapcraft.io]

NB : DILARANG MENGAMBIL GAMBAR DARI POST ARTIKEL,
BAGI ANDA PLAGIAT MUSNAH SAJA !!

Post a Comment

0 Comments