LionSec-Linux 5.0


hello guys kembali lagi bersama saya Mr.gagaltotal666 kali ini saya
akan review os LionSec ? lionsec ini os yang baru lahir di tahun 2016 ini
dan pada bulan juli. dan lionsec juga salah satu distro untuk kegiatan hacking,
mungkin kalian cuma mengenal seperti kali linux, backbox, backtrack, Parrot,
ubuntu, Arch, dan BlackArch yang tidak asing di dengar dan di pakai
oleh kalangan open source yang untuk kegiatan hacking.

LionSec Linux 5.0 adalah Distro penetration testing yang merupakan
turunan dari distro Ubuntu. dan ditunjukan untuk kegiatan semacam
Computer Forensics, Penetration Tests, Wireless Analysis.
Lionsec juga sudah di lengkapi dengan "Anonymous Mode"
yang dapat browsing internet secara anonim. seperti hal nya kali linux
yang sudah di lengkapi bermacam tools hacking, LionSec juga sudah
di lengkapi bermacam tools hacking nya dan tidak kalah sama seperti
kali linux dan BackBox, berikut tools yang pada terdapat di LionSec ini

- Metasploit
- Netool
- Setoolkit (social engineering attack)
- Nmap
- Sqlmap
- Websploit
- Burpsuite
- dan lain-lain yang sudah terinstal di LionSec


selain di lengkapi tools penetration testing, LionSec ini juga tersedia aplikasi seperti

- Airduino IDE
- Android Studio 


ScreenShot

pada bagian menu


pada bagian Setting


pada bagian folder file system


pada bagian " Show Application "


pada bagian " Details "


LionSec juga di lengkapi Browser yang berupa Mozila FireFox


dan terdapat File Zilla


dan ini dia LionSec ^_^ layak nya Singa hacker kwkwk :P 


System Requirements

- 1.7 GHz processor (for example Intel Celeron) or better.
- 2.0 GB RAM (system memory).
- 8 GB of free hard drive space for installation.
- Either a CD/DVD drive or a USB port for the installer media.
- Internet access is helpful (for installing updates during the installation process).

LionSec baru hanya tersedia 64bit saja belum ada yang 32bit,
gimana atas review nya jika kalian tertarik pada os LionSec ini 
monggo download aja link nya di bawah ini

Klik gambar dibawah

sekian review atas os LionSec ini ^_^ Semoga bermanfaat !

Post a Comment

0 Comments