3 Software untuk merekam saat bermain Game


hello guys bertemu lagi bersama saya Mr.GagalTotal666
kali ini saya akan share 3 Software untuk merekam saat bermain game
ya kali ini emang malam minggu saya mau ngegame dulu buat hiburan,
sekali-kali kita hiburan bro, jangan mantengin di coding sama system operasi aja
kasian loh mikir keras otak hehe...
oke akan saya jelaskan

yang pertama :

1. Bandicam


mungkin mastah gamer sudah pada tau 1 software yang ini yaitu Bandicam
ya memang Bandicam ini memang sangat populer untuk merekam saat main
video game ataupun merekam di layar Screen window laptop anda

Bandicam juga adalah program Perekam Game, Video, Presentasi,
Layar Komputer dengan kualitas terbaik. Anda dapat merekam Minecraft,
WoW, MapleStory iTunes, YouTube, PowerPoint, Excel, Firefox, HDTV,
Webcam, Skype, Video chatting, Java/Flash games,
Streaming Video dan Desktop.

Fungsi :
- Merekam DirectX/OpenGL(AVI, MP4)
- Merekam layar kotak (AVI, MP4)
- Menangkap Gambar (BMP, PNG, JPG)
- Mendukung H.264, Xvid, MPEG-1, MJPEG, MP2, PCM
- Kontrol/Overlay FPS

Fitur : 
- Dapat membuat rekaman video dengan ukuran kecil
- Dapat merekam hingga 24 jam
- Dapat merekam hingga resolusi 3840x2160
- Unggah video ke YouTube tanpa mengubah/mengurangi kualitas (720p/1080p)
- Tidak ada batasan ukuran (bisa lebih dari 3.9GB)

klik gambar dibawah ini

2. Fraps


selain Bandicam mungkin para Mastah Game juga sudah tau software
yang ke 2 ini yaitu Fraps, ga heran juga ya Software ini bisa merekam
saat bermain game tetapi jelek nya Fraps hasil dari video nya kebesaran Size
memang format sudah HD Blueray Dvd dengan format MKV
tetapi memakan size besar wkwkwk dan hasil dari rekaman nya
juga jernih loh ^_^

Fraps juga adalah program perekam video yang digunakan
untuk merekam video dari game komputer yang menggunakan DirectX
atau teknologi grafis OpenGL, Fraps bisa diunduh secara gratis
dengan opsi berbayar tambahan yang menghilangkan
batasan-batasan tertentu.

jika anda tertarik sama Fraps monggo kunjungi saja
website resmi nya di bawah ini :

Klik Gambar Dibawah

3 . CamStudio 


yang terakhir yaitu CamStudio

Camstudio merupakan aplikasi di PC yang berguna untuk
merekam kegiatan yang ada di tampilan PC. Aplikasi ini serupa dengan
snapshot namun berbeda hasilnya. Jika snapshot menghasilkan gambar foto,
Camstudio menghasilkan gambar video. Camstudio sering digunakan
untuk membuat video tutorial. Pembuatan video tutorial lebih mudah
dengan aplikasi ini karena pengambilan obyeknya secara langsung.
Dengan fungsi seperti ini, Camstudio menjadi software desktop recording
yang paling populer. Lebih menarik lagi adalah software atau aplikasi ini
bisa Anda dapatkan dengan gratis.

jika anda tertarik monggo ambil saja di website resmi nya :

klik gambar dibawah ini

mungkin software lain nya seperti Nvidia Streaming dengan VGA
sekelas GTX dan MSI AfterBurner bisa kamu coba
untuk merekam saat bermain game

oke sekian dari saya tips dari 3 Software merekam saat bermain game
semoga bermanfaat

NB : untuk pengguna windows

Post a Comment

0 Comments