"Fatal error: Uncaught Spipu\Html2Pdf\Exception\TableException" di PHP 7 Webserver Apache GNU/Linux


Assalamualaikum Wr.Wb...
dengan diberikan nikmat dan rezeki dari Allah SWT, saya Mr.Gagaltotal666 akan
berbagi kepada anda yaitu tentang cara Mengatasi "Fatal error:
Uncaught Spipu\Html2Pdf\Exception\TableException" di PHP 7
Webserver Apache GNU/Linux.

ketika saat saya membuat laporan/report
menggunakan Html2PDF ada kendala error/fatal stack trace
contoh seperti ini

Fatal error: Uncaught exception 'Spipu\Html2Pdf\Exception\HtmlParsingException'


apakah susah ?, tidak kok
cukup mudah untuk memperbaiki nya...

oke ikuti langkah berikut

buka kembali ke text editor anda masing-masing
contoh disini saya menggunakan text editor Atom

cukup tambahkan code setTestTdInOnePage
contoh seperti ini

$html2pdf->setTestTdInOnePage(false);


save... dan buka kembali hasil report/cetak nya


Done...

oke mungkin cukup itu saja mengenai fatal error di Html2PDF
kalau ada kesalahan dan kekurangan nya mohon berikan
masukan nya ya ^_^

sekian dan semoga bermanfaat...

Wasalamualaikum Wr.Wb...

Sumber : [stackoverflow.com]

Post a Comment

0 Comments