Mengatasi Error "CodeIgniter CacheException Cache unable to write to" di Webserver Apache GNU/Linux


Assalamualaikum Wr.Wb...
dengan diberikan nikmat dan rezeki dari Allah SWT, saya Mr.Gagaltotal666 akan
berbagi kepada anda yaitu tentang cara Mengatasi Error "CodeIgniter
CacheException Cache unable to write to" di Webserver Apache GNU/Linux.

pada saat saya sedang melakukan deploy di localhost
dengan codeigniter 4 di webserver apache ada kendala
yaitu contoh sebagai berikut

CodeIgniter\Cache\Exceptions\CacheException Cache unable to write to


untuk cara mengatasi nya sangatlah mudah kok
tidak susah dan melainkan mudah...

oke ikuti langkah berikut

di lihat dari notice error nya terdapat "unable to write"
yang berarti ada kendala cache di permission directory
jadi kita hanya mengubah directory di writetable menjadi 777
contoh sebagai berikut

$ sudo chmod -R 777 nama-project-ci4/writable


restart apache

$ systemctl restart apache2

buka kembali hasil deploy projeck Ci4 dan done...


oke mungkin itu saja mengenai error cache unable to write
dengan Codeigniter 4 di webserver apache GNU/Linux
kalau ada kesalahan dan kekurangan nya
mohon berikan masukan nya

sekian dan semoga bermanfaat...

Wasalamualaikum Wr.Wb...

Post a Comment

0 Comments